Robot trading forex biasa disebut expert advisor adalah algoritma indikator yang diprogram untuk membantu menganalisa pasar secara teknikal atau grafik yang berdasarkan rules yang diterapkan oleh si pembuat robot. Dengan begitu, robot trading hanya sebatas tools yang membantu para trader untuk melakukan transaksaksi meskipun trader tersebut tidak memiliki waktu untuk menganalisa market.
Nama Robot Trading belakangan ini semakin tenar tidak hanya di kalangan trader forex. Robot Trading semakin terkenal setelah Pemerintah menertibkan investasi bodong yang tidak jelas dan maraknya penipuan yang mengatasnamakan robot trading, investasi forex dan lain sebagainya.
Namun perlu diketahui bahwa tidak semua robot tading yang beredar itulah adalah robot yang asli tetapi banyak juga robot abal-abal. Berikut adalah ciri-ciri robot trading asli yang harus kalian ketahui simak atg.
Mendapatkan File EX4 atau EX5
Tentu saja jika anda membeli sesuatu pasti harus mendapatkan barangnya. Hal ini juga berlaku untuk robot trading. Biasanya robot trading yang dijual akan diberikan dalam bentuk file software ex4 atau ex5.
Menggunakan Akun Live atau Real
Trader yang menggunakan robot seharusnya menggunakan akun real serta memiliki akses penuh ke akun tersebut dan bukan hanya melihat dari password investor.
Support Penuh Dari Developer
Jika anda membeli robot dari developer yang jelas seperti PT Pelatihan Profit Internasional, maka pastinya anda akan mendapatkan pelayanan penuh dari tim support. Client berhak untuk meminta perbaikan atau revisi jika terjadi bug atau error.
Akses Penuh Ke Robot Trading
Trader yang menggunakan robot trading asli seharusnya memiliki akses penuh untuk menjalankan robotnya mulai dari instalasi, setup, backtesting, serta menjalankan robot trading secara mandiri.
Bisa Digunakan di Berbagai Broker
Banyak sekali robot yang beredar diluar sana namun hanya bisa digunakan di broker pilihan developer itu sendiri. Namun robot yang asli bisa digunakan di broker mana saja sesuai keinginan si robot itu sendiri. Namun tetap waspada yah dengan broker yang kurang jelas regulasinya.
Tidak Bisa Dimanipulasi
Keuntungan atau kerugian yang trader alami merupakan hasil dari aktifitas trading robot itu sendiri. Tentu saja keuntungan dan kerugian yang terjadi tidak dapat dimanipulasi atau di edit karebna transaksi tersebut benar benar terjadi di market. Jika anda tertarik untuk menggunakan robot trading, kami meyediakan banyak pilihan robot trading untuk anda gunakan. Sudah pasti robot yang kami sediakan adalah real robot trading dan bisa digunakan di broker apa saja sesuai keinginan kalian. Segera hubungi kami untuk info detailnya.